Determinasi Keberhasilan Pendidikan, Berfikir Sistem, Pemberdayaan, Potensi Diri

Authors

  • Ibnu Kholdun Universitas Islam Negeri Sulthan Thaha Jambi, Indonesia
  • Maisah Universitas Islam Negeri Sulthan Thaha Jambi, Indonesia
  • Fadlilah Universitas Islam Negeri Sulthan Thaha Jambi, Indonesia
  • Aprizal Wahyudi Diprata Universitas Islam Negeri Sulthan Thaha Jambi, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.38035/jpsn.v1i4.110

Keywords:

Keberhasilan Pendidikan, Berfikir Sistem, Pemberdayaan, Potensi Diri

Abstract

Artikel ini mengalisis tentang Faktor-faktor yang mempengaruhi dalam menggali Potensi External dan pemberdayakan untuk keberhasilan Pendidikan, sehingga pendidan seorang siswa dalam suatu lembaga atau perusahaan mampu menempatkan menjadi SDM (yang berkompeten dan professional, Metode penulisan artikel Literature Review ini adalah dengan metode library risearch, yang bersumber dari media online seperti Google Scholar, Mendeley dan atau media online akademik lainnya. Hasil artikel ini adalah bahwa: Determinasi Keberhasilan Pendidikan 1) Berfikir Sistem, 2) Pemberdayaan 3) Potensi Diri, selain Determinasi diatas juga ada faktor lain seperti latar belakang sosial, budaya dan proses pembelajaran.

References

Albert Bandura. (2016). Buletin Psikologi. https://doi.org/10.22146/bpsi.11945
Ali, H., & Limakrisna, N. (2013). Metodologi Penelitian ( Petunjuk Praktis Untuk Pemecahan Masalah Bisnis, Penyusunan Skripsi, Tesis, dan Disertasi. In Deeppublish: Yogyakarta.
Agussalim, M., Ndraha, H. E. M., & Ali, H. (2020). The implementation quality of corporate governance with corporate values: Earning quality, investment opportunity set, and ownership concentration analysis. Talent Development and Excellence.
Ali, H. (1926). Evolution of Tank Cascade Studies of Sri Lanka. Saudi Journal of Humanities and Social Sciences. https://doi.org/10.21276/sjhss
Ali, H., Mukhtar, & Sofwan. (2016). Work ethos and effectiveness of management transformative leadership boarding school in the Jambi Province. International Journal of Applied Business and Economic Research. Ali,
H., & Sardjijo. (2017). Integrating Character Building into Mathematics and Science Courses in Elementary School. International Journal of Environmental and Science Education. https://doi.org/10.1007/s10648-016-9383-1
Putera, R. E. (2007). Analisis terhadap Program-program Penanggulangan Kemiskinan dan Pemberdayaan Masyarakat di Indonesia. Jurnal Demokrasi, 6(1).
Pahrurrozi, P. (2017). Manusia dan Potensi Pendidikannya Perspektif Filsafat Pendidikan Islam. EL-HIKMAH: Jurnal Kajian Dan Penelitian Pendidikan Islam. https://doi.org/10.20414/elhikmah.v11i2.53

Published

2023-12-20

How to Cite

Kholdun, I., Maisah, Fadlilah, & Aprizal Wahyudi Diprata. (2023). Determinasi Keberhasilan Pendidikan, Berfikir Sistem, Pemberdayaan, Potensi Diri. Jurnal Pendidikan Siber Nusantara, 1(4), 129–135. https://doi.org/10.38035/jpsn.v1i4.110